JURNAL TILA ( Tarbiyah Islamiyah Lil Athfaal ) https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila <table style="height: 485px;" width="690"> <tbody> <tr> <td width="245"> <p><img src="https://jurnal.stain-madina.ac.id/public/journals/19/cover_issue_68_en_US.png?680a154497001" width="274" height="393"></p> </td> <td width="356"> <p>The Jurnal Tarbiyah Islamiyah Lil Athfaal (TILA) is an academic journal published under the auspices of STAIN Mandailing Natal. TILA welcomes submission of previously unpublished research articles on Islamic Education for Early Childhood. It serves as an academic platform aimed at advancing knowledge, research, and practical applications in the field of Islamic education, particularly for young children. This journal seeks to disseminate ideas, theoretical studies, and empirical research related to value-based Islamic education as applied in early childhood learning.</p> <p>Scope and Focusing on areas of significance to all those concerned early childhood education include; development of moral and religious values, physical motor development, emotional social development, cognitive development, language development, artistic and creative development, parenting, Islamic parenting, management institution of early childhood, early child development assessment, child development psychology, child empowerment, learning strategy, Educational tool play, instructional media, innovation in early childhood education and various fields related to Early Childhood Education.</p> <p style="text-align: justify;">&nbsp;</p> </td> </tr> </tbody> </table> <p>&nbsp;</p> <hr> <p><a href="https://app.dimensions.ai/discover/publication?search_mode=content&amp;and_facet_source_title=jour.1447840" target="_blank" rel="noopener"><img src="/public/site/images/administrator/Dimensions-logo2.png" width="143" height="42"></a>&nbsp; &nbsp;<a href="https://garuda.kemdikbud.go.id/journal/view/38733" target="_blank" rel="noopener"><img src="/public/site/images/administrator/Garuda11.png" width="120" height="33"></a> <a href="https://journals.indexcopernicus.com/search/details?id=133311&amp;lang=en" target="_blank" rel="noopener"><img src="/public/site/images/administrator/logo_copernicus.png" width="117" height="27">&nbsp;</a> <a href="https://scholar.google.com/citations?hl=id&amp;view_op=list_works&amp;gmla=AIfU4H5tKn_bTdK546DxS_97RgKwA5HVbTAzipCmGGdHNEjNpJEXxxQICxCUiZeh_0iXYPfNproJaGtIHgDBfUE-0U1wkK0Y6NnJSvk6e3YOVxguYJ0UDrcHew&amp;user=OXwXNIcAAAAJ"><img src="/public/site/images/zulpina/google_scholar.png" width="75" height="26"></a> <a href="https://www.base-search.net/Search/Results?type=all&amp;lookfor=JURNAL+TILA+%28+Tarbiyah+Islamiyah+Lil+Athfaal+%29&amp;ling=1&amp;oaboost=1&amp;name=&amp;thes=&amp;refid=dcresen&amp;newsearch=1"><img src="/public/site/images/zulpina/base2.png" width="75" height="34"></a></p> <p>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> en-US [email protected] (Annisa Wahyuni) [email protected] (Annisa) Mon, 30 Jun 2025 09:44:23 +0000 OJS 3.1.2.4 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Kegiatan Membaca Dan Menulis Di Tk IT Nurul Ilmi https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2206 <p>Dengan berkembangnya zaman setiap waktunya pembelajaran membaca dan menulis pada anak sangatlah bermanfaat dan berguna. Diantaranya memudahkan dirinya memahami pelajaran atau segala seusatu yang berada disekitarnya. Namun, kegiatan membaca dan menulis ini terkadang menjadi masalah bagi orangtua yang menganggap bahwasanya menulislah yang harus diduluankan daripada membaca sedangkan membaca setelah anak pandai menulis. Padahal, membaca lah yang membantu anak ketika menulis baik dari bentuk hurufnya maupunbacaan dan gambarnya. Adapun kekeliruan yang sering juga terjadi kebanyakan orangtua berharap penuh kepada sekolah megenai kemampuan membaca dan menulis pada anak padahal waktu anak lebih banyak ketika bersama orangtua atau dirumah seharusnya, dalam hal ini orantua juga harus berkontribusi bagi kegiatan dan kemapuan membaca dan menulis anak. Menulis dan membaca anak sangatlah berbeda dengan tigkatan pendidikan lainnya. Karena banyak tahapan yang harus dilakukan anak. Maka dalam hal ini penulis tertarik untuk mengetahui tahapan membaca dan menulis seperti apa yang digunakan TKIT NURUL ILMI ini untuk membuat kegiatan membaca dan menulis pada anak meningkat.</p> Siti aisyah, Hairani Ananda Putri Copyright (c) 2025 siti aisyah, Hairani Ananda Putri https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2206 Mon, 30 Jun 2025 00:00:00 +0000 Peningkatan Kemampuan Berpikir Anak Usia Dini melalui Media Game Gambar dan Huruf di RA Bunayya Bin Baz Yogyakarta https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2455 <p><em>Perkembangan kognitif merupakan salah satu aspek penting dalam pertumbuhan anak usia dini, di mana anak didorong untuk mengembangkan kemampuan berpikir dan memecahkan masalah. Namun, dalam praktiknya, metode pembelajaran yang digunakan sering kali kurang menarik dan tidak sesuai dengan karakteristik perkembangan anak usia dini. Pendekatan yang membosankan dapat menurunkan motivasi anak dalam mengenal huruf dan belajar membaca. Oleh karena itu, diperlukan strategi inovatif yang mampu menghadirkan pembelajaran yang menyenangkan dan efektif. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berpikir anak usia dini melalui media permainan edukatif Gambar dan Huruf Serasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, melibatkan 17 anak usia 5–6 tahun di RA Bunayya Bin Baz Yogyakarta. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi, serta menggunakan triangulasi sumber untuk menjamin kredibilitas data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan permainan Gambar dan Huruf Serasi memberikan kontribusi yang signifikan terhadap perkembangan kognitif anak. Permainan ini terbukti mampu: (1) meningkatkan minat baca anak, (2) menumbuhkan motivasi belajar huruf dan membaca, (3) merangsang daya ingat anak, dan (4) memperkaya kosakata. Dengan demikian, media permainan berbasis gambar dan huruf terbukti efektif dalam meningkatkan kemampuan berpikir anak usia dini serta menjadikan proses pembelajaran lebih menarik dan sesuai dengan tahapan perkembangan mereka.</em></p> Ririn Dwi Wiresti, Hilallaludin Hilallaludin Copyright (c) 2025 hilallaludin bin nasrin https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2455 Mon, 30 Jun 2025 09:59:47 +0000 Penerapan Media Dadu Geometri Dalam Mengembangkan Kemampuan Kognitif Dan Motorik Anak https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2460 <p>Penggunaan media pembelajaran inovatif dan kreatif makin memudar. Hal ini disebabkan beberapa faktor di antaranya kurang kompetennya guru dalam mengembangkan media pembelaajaran dan kurangnya minat anak dalam proses pembelajaran yang selalu saja membaca, menulis, menghitung dan menggambar atau mewarnai. Berdasarkan permasalahan tersebut maka peneliti menerapkan media dadu geometri dalam mengembangkan kemampuan kognitif dan motorik anak usia dini di TK Pertiwi Indralaya. Penelitian ini berjenis penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Subjek penelitian adalah anak usia 5-6 tahun yang berjumlah 7 orang serta guru dan wali murid. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan pada analisis data dimulai dari pengumpulan data, penyaringan data dan penarikan kesimpulan. &nbsp;Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kemampuan kognitif terjadi peningkatan yang semula rata-rata mulai berkembang menjadi berkembang sesuai harapan dengan persentase yang didapatkan sebesar 71,42% anak berkembang sesuai harapan dan 28,57% berkembang sangat baik. Sedangkan pada kemampuan motorik anak didapatkan 42,85% berkembang sesuai harapan dan 57,14% berkembang sangat baik.</p> Novita Loka, Rizky Thania Sabila Copyright (c) 2025 Novita Loka, Rizky Thania Sabila https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2460 Mon, 30 Jun 2025 10:13:29 +0000 Pemanfaatan Aplikasi Canva dalam Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Bahasa Arab untuk Anak Usia Dini https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2463 <p><em>The digital age has brought significant changes in the development of learning media, especially for early childhood. Canva, with its ease of design and interactive features, offers great potential in creating innovative learning media. This article aims to explore the utilization of Canva in the development of Arabic interactive learning media for early childhood. Using a qualitative approach through in-depth interviews, observations, and questionnaires. This study aims to examine the effectiveness of Canva in creating learning materials that are interesting, relevant, and easily understood by early childhood. The results show that Canva is able to increase student engagement, motivate them to learn Arabic, and make it easier for teachers to design learning materials. This article also highlights the gaps in previous research, namely the lack of exploration of the use of Canva in the context of Arabic language learning and the need for media development that suits the characteristics of early childhood. </em></p> Fadlan Masykura Setiadi, Khairunnisa Copyright (c) 2025 Fadlan Masykura Setiadi https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2463 Mon, 30 Jun 2025 10:29:42 +0000 Peran Guru PAUD Laki-laki dalam Menanamkan Kedisiplinan Pada Anak Usia Dini https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2471 <p>Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan peran guru laki-laki dalam&nbsp; penanaman kedisiplinan pada anak usia dini. Fokus penelitian adalah strategi penanaman kedisiplinan pada anak usia dini yang dilakukan oleh guru laki-laki. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan subjek penelitian guru laki-laki di RA Ar Rohmah Kecamatan Cawas Kabupaten Klaten.&nbsp; Penelitian ini menggunakan tekhnik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan teknik analisis model interaktif Miles dan Huberman (reduksi data<em>, display data</em>, dan penarikan kesimpulan). Uji keabsahan data menggunakan triangulasi sumber data dan teknik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru laki-laki dapat membiasakana anak untuk disiplin beribadah dan terkait kemampuan&nbsp; pengendalian diri, seperti: antri, main bergantian, dan lain-lain. Hambatan yang dialami adalah tidak berkesinambungannya pembiasaan di rumah dengan di sekolah dan kurangnya perhatian guru karena terlalu sibuk dengan beban tugasnya. Sehingga, diharapkan sekolah dapat mengajak orang tua untuk menanamkan kedisiplinan anak sejak dini.</p> Maharani Maharani, Nining Estiningsih Copyright (c) 2025 Maharani Maharani https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/tila/article/view/2471 Mon, 30 Jun 2025 10:44:50 +0000