DAKWAH BILHAL MELALUI PEOGRAM RASKIN DALAM UPAYA PENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT

  • Marlina Marlina STAIN Mandailing Natal
  • Ikhsan Marzuki Nst STAIN Mandailing Natal
Keywords: Dakwah Bil Hal, Program Raskin, Meningkatkan Kesejahteraan mayarakat

Abstract

Penelitian yang dilakukan di kecamatan Mompang Jae ini melibatkan 30 orang sebagai responden.  Dengan memperhatikan latar belakang pendikan, pekerjaan dan Usia. Metode peelitian digunakan dengan 2 cara yaitu pertama adalah observasi, kemudian juga dilakukan wawancara dengan mengajukan 10 pertanyaan. Penelitian ini menunjukan hasil bahwa Program raskin di Kecamatan Panyabungan Utara belum dapat memenuhi indikator 6T ketepatan raskin, dimana indikator 6T tersebut sangat berpengaruh terhadap kesuksesan program raskin di Kecamatan Panyabungan Utara . Dari indikator 6T yaitu: tepat sasaran, tepat jumlah, tepat kualitas, tepat harga, tepat waktu, tepat administrasi, bahwa pada kenyataan di lapangan program raskin di Kecamatan Panyabungan Utara hanya memenuhi 2 (dua) indikator saja yaitu indikator tepat harga dan tepat administrasi. program raskin di Kecamatan Panyabungan Utara tidak meningkatkan kesejahateraan masyarakat penerima raskin

Published
2022-09-02
How to Cite
Marlina, M., & Nst, I. M. (2022). DAKWAH BILHAL MELALUI PEOGRAM RASKIN DALAM UPAYA PENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT. QAULAN : Jurnal Komunikasi Dan Penyiaran Islam , 3(1), 1-12. Retrieved from https://jurnal.stain-madina.ac.id/index.php/qau/article/view/911