Manajemen Wakil Kesiswaan dalam Membentuk Karakter Siswa MAN 2 Bener Meriah

  • irhamni irhamni IAIN LHOKSEUMAWE
  • Aisyah Maawiyah IAIN LHOKSEUMAWE
  • Rahmi Zulmaulida IAIN LHOKSEUMAWE
Keywords: manajemen, karakter, siswa

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahuai; 1) Menmenjelaskan perencanaan Wakil Kesiswaan terhadap pembentukan karakter siswa MAN 2 Bener Meriah; 2) Menjelaskan Pengorganisasian wakil kepala sekolah dalam pembentukan karakter siswa  MAN 2 Bener Meriah; 3) Untuk mengindentifikasi Pelaksanaan manajemen wakil Kesiswaan terhadap pembentukan karakter siswa MAN 2 Bener Meriah; 4) Mendiskripsikan hasil evaluasi dan monitoring wakil kesiswaan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif  yang merupakan dalam memperoleh data melalui tiga tahapan observasi, wawancara dan dokumentasi.  Kemudian data dianalisis dan diklasifikasikan dengan kegiatan yang meliputi penyajian data, pemilihan data, dan penarikan  kesimpulan  atau verifikasi data. Adapun sasaran atau  tempat  penelitian adalah  MAN 2 Bener  Meriah dan sebagai informan yang akan  dijadikan adalah wakil kesiswaan,  guru mapel, Guru BK, Guru piket, wali kelas dan siswa dan siswi lembaga pendidikan MAN 2 Bener Meriah. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Perencanaan wakil kesiswaan dalam membentuk karakter siswa  MAN 2 Bener Meriah dalam bentuk program kebijakan, visi misi dan tujuan sekolah jelas, penyusunan anggaran sekolah cermat sesuai dengan tingkatan kepentingan kebutuhan sekolah. Manajemen sumber daya manusia sangat efektif, sarana dan prasarana tersedia. Pembentukan karakter religius, minat baca, dan disiplin, tanggung jawab dan peduli berjalan lancar sesuai dengan perencanaan. 2) Pengorganisasian wakil kesiswaan dalam membentuk karakter siswa, berjalan dengan baik.  Semua guru, BK, wali kelas bertanggung jawab,  menurut tugas dan fungsi masing-masing.  Kerjasama yang baik terus dilakukan demi terbentuknya karakter siswa sesuai dengan yang diharapkan. 3) Terlaksana pembentukan karaker melalui kegiatan keteladanan dan pembiasaan, Terlaksanaya pembentukan karakter melalui proses belajar mengajar, terlaksanaya pembentukan karakter melalui program exstrakurikuler

References

Ahmad, Moh Julkarnain, Halim Adrian, and Muh Arif. “PENTINGNYA MENCIPTAKAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM LINGKUNGAN KELUARGA” 3, no. 1 (2021).
Ahsanulkhaq, Moh. “Membentuk Karakter Religius Peserta Didik Melalui Metode Pembiasaan.” Jurnal Prakarsa Paedagogia 2, no. 1 (July 1, 2019). https://doi.org/10.24176/jpp.v2i1.4312.
Aldi Penara. “Hasil Wawancara Dengan Siswa Kelas XI,” n.d.
———. “Kelas X1 IPS,” n.d.
Alhuda, Najib Subchan. “Manajemen Kesiswaan dalam Upaya Meningkatkan Prestasi dan Membentuk Karakter Siswa.” Media Manajemen Pendidikan 3, no. 2 (October 31, 2020): 208. https://doi.org/10.30738/mmp.v3i2.4655.
Ardila, Risma Mila, and Moh Salimi. “PENDIDIKAN KARAKTER TANGGUNG JAWAB DAN PEMBELAJARANNYA DI SEKOLAH,” n.d.
Arikunto. “Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Penelitian, Jakarta 2019,” n.d.
Arnal, Metha Falmalia, Happy Fitria, and Alfroki Martha. “Manajemen Dalam Meningkatkan Mutu Organisasi” 4 (2020): 8.
Kesiswaan Asih, Dwi, and Enung Hasanah. “MANAJEMEN KESISWAAN DALAM PENINGKATAN PRESTASI SISWA SEKOLAH DASAR.” Academy of Education Journal 12, no. 2 (July 1, 2021): 205–14. https://doi.org/10.47200/aoej.v12i2.461.
Asnawati, S.Pd. “Hasil Wawancara Dengan Wakil Kesiswaan Pada Hari Rabu, 23 Maret 2023 Pukul 9.00,” n.d.
Asnawati,S.Pd. “Wakil Kesiswaan,” n.d.
Atika, Nur Tri, Husni Wakhuyudin, and Khusnul Fajriyah. “PELAKSANAAN PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER MEMBENTUK KARAKTER CINTA TANAH AIR.” Mimbar Ilmu 24, no. 1 (April 29, 2019): 105. https://doi.org/10.23887/mi.v24i1.17467.
Aulia Rahmadi. “Kelas XI IPA,” n.d.
Citra Ningrum, Carolina Hidayah, Khusnul Fajriyah, and M. Arief Budiman. “Pembentukan Karakter Rasa Ingin Tahu Melalui Kegiatan Literasi.” Indonesian Values and Character Education Journal 2, no. 2 (August 23, 2019): 69. https://doi.org/10.23887/ivcej.v2i2.19436.
Dra. Maisyarah. “Hasil Wawancara Dengan Guru Agama,” n.d.
Hayatun,S.Ag. “Hasil Wawancara Dengan Wali Kelas XI IPA,” n.d.
Heri, Tatang. “IMPLEMENTASI MANAJEMEN KESISWAAN DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA.” JURNAL DIALOGIKA Manajemen dan Administrasi 2, no. 02 (April 30, 2021): 74–84. https://doi.org/10.31949/dialogika.v2i02.2178.
Ismail Solihin. “Pengantar Manajemen. ( Jakarta: Erlangga, 2012) h. 12,” n.d.
Isnaini. “Hasil Wawancara Dengan Siswa Kelas XI IPS,” n.d.
Jodi, Okta Setiawan. “Sarjana Pendidikan Islam ( S.Pd.I ),” n.d.
Meriah Tanggal 13 Mei 2013,” n.d.
Pada Tanggal 12 Mei 2023,” n.d.
George, R. Terry, Leslie. W Rul. “Dasar- Dasar Manajemen Jakarta Bumi Aksara
1999,” n.d.
MAN 2 Bener Meriah. “Hasil Observasi,” n.d.
“Metode Penelitian Kualitatif.Pdf,” n.d.
Nurgiansah, T Heru. “PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA MEMBENTUK KARAKTER JUJUR” 9, no. 1 (2021).
“Nurlaela Sari 1, Hinggil Permana.” Jurnal Bahana Manajemen Pendidikan 10, no. 2 (n.d.).
Rahmadani. “Hasi Dengan l Wawancara Kelas Kelas X1,” n.d.
———. “Hasil Wawancara Dengan Kelas XI IPA,” n.d.
Ramadhan. “Hasil Wawancara Dengan Siswa Kelas XI IPS,” n.d.
Ria Dwiyanti,S.Pdi. “Hasil Wawancara Dengan Guru BK,” n.d.
Shifa, Rifcilia Aufa, and Muhamad Fakhrur Saifudin. “Kedisiplinan Belajar
Peserta Didik dalam Mengikuti Pembelajaran Daring di SD Muhammadiyah
Purwodiningratan 2 Yogyakarta,” 2021, 7.
S.Psi, Ria dwiyanti,. “Guru Bk,” n.d.
sugiono. “Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, Dan
R&D, (Bandung: Alfabeta, 2018), h. 15,” n.d.
Supiana, Supiana, A. Heris Hermawan, and Anisa Wahyuni. “MANAJEMEN PENINGKATAN KARAKTER DISIPLIN PESERTA DIDIK MELALUI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER.” Jurnal Isema : Islamic Educational Management 4, no. 2 (December 31, 2019): 193–208. https://doi.org/10.15575/isema.v4i2.5526.
Tamara, Riana Monalisa. “Peranan Lingkungan Sosial Terhadap Pembentukan SikapPeduli Lingkungan Peserta Didik diI SMA Neger Kabupaten Cianjur.” Jurnal Geografi Gea 16, no. 1 (August 22, 2016): 44. https://doi.org/10.17509/gea.v16i1.3467.
Usman, Rezky Aulianty, and Andi Agustang. “Pembentukan Karakter Disiplin Pada Siswa Melalui Metode Hukuman Di SMA Negeri 1 Barru” 9 (2022): 10.
Wadu, Ludovikus Bomans, Ulfa Samawati, and Iskandar Ladamay. “PENERAPAN NILAI KERJA KERAS DAN TANGGUNG JAWAB DALAM EKSTRAKURIKULER PRAMUKA DI SEKOLAH DASAR,” 2020.
Wisda, Rini Syevyilni. “IMPLEMENTASI MANAJEMEN PESERTA DIDIK DI MTsN 12 PESISIR SELATAN,” n.d., 12.
Wori, Efrianus Nong, Nurdin Abd Rahman, and Gisela Nuwa. “PERAN SATPAM DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER DISIPLIN PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 2 MAUMERE KABUPATEN SIKKA” 1, no. 2 (2021): 5.
Yanti, Efrita, Sirajul Munir, and Yusuf Salam. “MANAJEMEN KEPALA SEKOLAH DALAM MENERAPKAN PROGRAM KETARUNAAN,” n.d.,
Published
2023-08-18